Jelang Hari Sumpah Pemuda, Jendela Puspita Siap Gelar Lomba Baca Puisi Tingkat Nasional
JENDELAPUSPITA – Setelah sukses menggelar Seminar Literasi pada tahun lalu, Jendela Puspita siap melaksanakan Lomba Baca Puisi Tingkat Nasional 2023 dengan total hadiah Rp14,5 juta. Pada kesempatan ini, Jendela Puspita…