KKG PAI Binaan Angkasa Kecamatan Makasar Adakan Diklat Manasik Haji 2023
Jakarta, Mengenalkan ibadah haji kepada anak-anak sekolah dasar dimulai sejak dini agar mereka mengetahui makna dari rukun Islam yang ke-5. Kelompok Kerja Guru (KKG) Pendidikan Agama Islam (PAI) binaan Angkasa…